Fungsi/Kegunaan
Witch hazel banyak digunakan dalam produk perawatan kulit. Kandungan tanin didalamnya dapat membantu mengurangi pembengkakan, memperbaiki sel kulit yang rusak dan melawan bakteri. Selain itu witch hazel juga bermanfaat untuk mengencangkan kulit. Oleh sebab itu, air witch hazel banyak digunakan sebagai bahan untuk toner dan lotion, terutama untuk anti aging dan kulit berjerawat. Witch hazel ekstrak juga bermanfaat untuk meredakan kulit iritasi.
Homemade Toner
Untuk membuat toner sendiri dirumah, Anda bisa mencampurkan gel lidah buaya (alami) atau air mawar dengan witch hazel, atau langsung digunakan sebagai toner wajah. Jika memiliki kulit sensitif, kurangi dosis witch hazel untuk menghindari iritasi atau efek samping lainnya.
Perhatian!
- Bagi wanita yang sedang hamil dan menyusui sebaiknya hindari penggunaan witch hazel
- Untuk orang lanjut usia dan anak-anak sebaiknya kurangi dosis penggunaan
Witch hazel banyak digunakan dalam produk perawatan kulit. Kandungan tanin didalamnya dapat membantu mengurangi pembengkakan, memperbaiki sel kulit yang rusak dan melawan bakteri. Selain itu witch hazel juga bermanfaat untuk mengencangkan kulit. Oleh sebab itu, air witch hazel banyak digunakan sebagai bahan untuk toner dan lotion, terutama untuk anti aging dan kulit berjerawat. Witch hazel ekstrak juga bermanfaat untuk meredakan kulit iritasi.
Homemade Toner
Untuk membuat toner sendiri dirumah, Anda bisa mencampurkan gel lidah buaya (alami) atau air mawar dengan witch hazel, atau langsung digunakan sebagai toner wajah. Jika memiliki kulit sensitif, kurangi dosis witch hazel untuk menghindari iritasi atau efek samping lainnya.
Perhatian!
- Bagi wanita yang sedang hamil dan menyusui sebaiknya hindari penggunaan witch hazel
- Untuk orang lanjut usia dan anak-anak sebaiknya kurangi dosis penggunaan